Album Cover Hitam Putih Cintamu (OST Nada Cinta)

Hitam Putih Cintamu (OST Nada Cinta)

Randy Pangalila

4

Kita telah saling cinta

Ku tinggalkan semua untukmu

Dan kau seolah telah lupa

semua yang kita rasakan

Dulu kau selalu ada

Saat cinta mengikatmu

Dimana janjimu itu

Tak bisa ku terima

*

Inikah hitam putih cintamu

… cinta pada cintaku

Reff:

Kan lalui semua tuk mendapatkan cintamu

Ku kan getarkan hatimu dan menghidupkan cintamu

Dan gelapnya cinta kan berubah menjadi terang di hatimu

Repeat *

Repeat Reff

Dan gelapnya cinta kan berubah menjadi terang di hatimu