Album Cover Kunyanyikan

Kunyanyikan

Oneway Band

4

(1)

kunyanyikan hanya untukMu

syair lagu di depanMu

yang ku tahu Kau bri padaku

senyumanMu tanda Kau trima

semua sebagai persembahanku

bagiMU

reff:

karna ketulusan cintaMu dalam hidupku

Kau berikan semuanya tuk diriku

tiada yang lain selain Engkau satu

yang mampu membuat damai di hatiku

dan jiwaku

(2)

Kau kekasih dan sahabatku

Kau tak pernah jauh dariku

saat aku membutuhkanMu

Kau selalu ada di dekatku

datang menyenangkan, datang melegakan

batinku

back to reff