Album Cover Peace Love Reggae

Peace Love Reggae

Gang 4

1

Bernyanyi….Berdansa….

Ikuti irama lagu ini

Katakan Peace Love Reggae

Tuk kita semua

Hey teman-teman

Apa kabarmu

Pastikanlah disana baik-baik saja

Hey kawan-kawan

Mari kita bersama

Bersama junjung tinggi persatuan

Dan kita di sini

Semua sama

Kita di sini semua satu tujuan

Katakan tiada

Perbedaan

Dan takkan pernah ada permusuhan

Katakan tidak pada perselisihan

Katakan tidak pada tawuran

Yang ada hanya

Perdamaian

Reff:

Bernyanyi….Berdansa….

Ikuti irama lagu ini

Katakan Peace Love Reggae

Tuk kita semua

Bernyanyi….Berdansa….

Dengan gerakan bersama-sama

Karena reggae mengutamakan

Persatuan

Kita kan saling menolong

Lalu kita saling bersuka ria

Karena kita

Reggae mania

Lagu lain oleh Gang 4