Album Cover Tak Mungkin Bersatu (Feat. Titi Dj)

Tak Mungkin Bersatu (Feat. Titi Dj)

Didi Bofa

2

Tiada kan terduga

Mengapa semua ini mesti terjadi

Dikala diri kita telah terjalin mesra

Namun semuanya kini sirna

Tak dapat terbayang

Mengapa semua ini harus terjadi

Walaupun cinta kita sungguh begitu indah

Kini akhirnya tak mungkin bersatu

Semoga saling memahami

Kitapun tetap saling menyayangi

Dunia ini memang penuh dengan peristiwa

Biar saja kita alami untuk dapat mengenang

Kekasihku maafkanlah segala kesalahan

Semoga kau dapat pengganti

Hidup penuh dengan bahagia

Lagu lain oleh Didi Bofa