Album Cover Gadis Di Cafetaria

Gadis Di Cafetaria

DIAN PRAMANA PUTRA

6

Ku tak sengaja kesana bukan karena siapa

Kakiku langkahkan serta hati hampa, tanpa siapa

Tanpa cinta

Disana kulihat dia duduk dan memandangku

Kucoba coba menyapa gadis lucu, gadis lugu

Baju biru

kusapa dia tersipu dan tertunduk malu

atau pura-pura begitu khayalku jadi tak menentu

apa mungkin dia jadi teman baruku

ku ragu-ragu bertanya oh .. dia tunggu siapa

kenapa sendiri saja untuk apa duduk

di cafetaria

(apa mungkin dia jadi teman baruku)

lembut kusapa dia tersipu

dan tertunduk malu atau pura-pura begitu

khayalku terbawa melayang

jumpa dengan gadis di cafetaria

o kusapa dia tersipu dan tertunduk malu

atau pura-pura begitu

khayalku terbawa melayang

jumpa dengan gadis di cafetaria