Album Cover Mimpi

Mimpi

Birru Band

4

Haruskah aku, terus berbohong

Bila dirimu tak pernah tahu

Berulang kali, aku mencoba

Jelaskan ini, kau tlah mengerti

Tlah lama sudah

Kuberikan waktu

Untukmu memilih

Tlah habis sudah

Waktumu ku beri

Dan harus memilih

Reff :

Kini ku teruskan langkahku

Yang telah lama tertunda

Dimana perasaanmu

Saat ku terluka

Menjalani semua

Kini aku tetap berdiri

Walaupun kau tak disini

Tetap harus kujalani

Hari – hari sepi

Demi sebuah mimpi….yang tak pernah mati

Lagu lain oleh Birru Band