Album Cover Kau

Kau

Art Band

4

Kau

Yang slalu kurindu

Yang slalu kudamba

Di setiap malamku

Membuatku jatuh cinta padamu

*

Kuinginkan dirimu

Inginkan kasihmu

Walau kau jauh dariku bayang

Indahmu salalu dalam khayalku

Hadirmu...

Reff:

Dirimu slalu membuat ku tersenyum

Indah hari ini saat bersamamu

Mungkinkah semua akan menjadi saksi

Cinta kasih kita berdua...

Back to *

Lagu lain oleh Art Band